Search
Close this search box.
EnglishIndonesian

Cari Produk Audio Bersertifikat Hi-Res? Focal K2P Jawabannya!

Audio Mobil 2 way system seri daya 165K2P memiliki output daya puncak hingga 200W pada setiap sisi. Sementara itu Output daya RMS 100W dan Kerucut Sandwich Komposit 6,5″.

Tampilannya didesain khusus dengan bahan surround jenis Karet Butil dengan tweeter level menengah yang dapat disesuaikan dengan keinginan pendengar atau pengguna audio di dalam mobil.

Crossover pada produk ini terpisah 18Db/oktaf dengan impedansi 4 ohm. Selain itu, yang membuat produk ini semakin unik adalah Magnet Neodymium 4″ (100mm) dan Kedalaman pemasangan atas hingga 3,03″ (77mm).

Komponen pada produk ini lengkap yakni 2 midwoofer, 2 tweeter, dan 2 jaringan crossover, dan Respons Frekuensi 65 – 22.000 Hz. Tidak hanya itu, produk ini juga memiliki sertifikat Hi-Res.

Bagi Anda yang penasaran ingin menjajal produk Focal satu ini, anda bisa dapatkan melalui dealer-dealer resmi Focal di seluruh Indonesia atau bisa juga melalu official call number PT. Audioworkshop (021) 65309074 selaku distributor resmi Focal Indonesia.

Related News